Tahukah anda bahwa klaim hak cipta pada youtube yang dapat di ubah sehingga kita dapat memonetisasi video tersebut, kali ini akan saya berikan tutorial lengkap cara mengubah dan mengatasi klaim hak cipta video youtube,.
Apa youtube itu sebenarnya?
YouTube adalah sebuah situs web berbagi video yang dibuat oleh tiga mantan karyawan PayPal pada Februari 2005. Jika ini memungkinkan pengguna mengunggah, menonton, dan berbagi video. [5] Perusahaan ini berkantor pusat di San Bruno, California, dan memakai teknologi Adobe Flash Video dan HTML5 untuk menampilkan berbagai macam konten video buatan pengguna, termasuk klip film, klip TV, dan video musik. Selain itu ada juga konten amatir seperti blog video, video pendek orisinal, dan video pendidikan.
Berbagi konten di YouTube diunggah oleh individu, meskipun perusahaan-perusahaan media seperti CBS, BBC, Vevo, Hulu, dan organisasi lain telah mengunggah materi ke situs ini sebagai bagian dari program kemitraan YouTube. [6] Pengguna tidak dapat menonton video, sementara pengguna dapat mengunggah video dalam jumlah tak terbatas. Video-video yang dianggap konten konten hanya bisa ditonton oleh pengguna berusia 18 tahun atau lebih. Pada November 2006, YouTube, LLC dibeli oleh Google dengan nilai US $ 1,65 miliar dan resmi beroperasi sebagai anak perusahaan Google
Syarat mutlak google untuk menayangkan iklan di video youtube melalui google adsense adalah video yang kita upload benar-benar original, meskipun pada beberapa kasus video hasil re-upload juga dapat di monetisasi dengan google adsense, dengan syarat videi dan audio yang di upload tidak melanggar hak cipta,
Memang banyak cara untuk menghindari klaim hak cipta, lihat saja channel-channel yang mengupload video musik atau film, mereka bisa bebas dari teguran atas pelanggaran hak cipta.
Apa saja yang termasuk dalam lindungan copyright ?
- Karya audio visual, semisal acara TV, film, dan video online
- Rekaman suara dan komposisi musik
- Karya tulis, seperti kuliah, artikel, buku, dan komposisi musik
- Karya visual, seperti lukisan, poster, dan iklan
- Video game dan perangkat lunak komputer
- Karya drama, seperti sandiwara dan drama musikal
Kali ini saya akan mengulas tentang Cara mengatasi claim hak cipta yang di cekal pada video youtube.
Kenapa bisa di cekal?
Mengapa bisa di cekal, penyebabnya sudah pasti karena audio atau musik latar belakang video yang kita upload melanggar hak cipta dan si pemilik tidak mengijinkan propertinya untuk di gunakan pada video youtube anda.
Kita hanya perlu menghapusnya dan ganti dengan musik yang telah disediakan oleh youtube, dengan pustaka audio dari youtube kita tidak perlu lagi khawatir video kita akan di cekal, atau tidak dapat tayang di beberapa negara, ada banyak sekali pilihan yang di sediakan, kita tinggal menyesuaikan saja dengan tema video kita, Intinya kita hanya perlu menghapus audionya saja, kita bisa mengganti secara online, karena fitur ini sudah di sediakan oleh pihak youtube, walaupun masih dalam versi Beta. Tapi setidaknya kita tidak perlu meng upload ulang video kita dari awal lagi.
Rasanya nggak lengkap kalo nggak ada langkah-langkahnya.
cara untuk mengganti audio yang di cekal dengan audio baru
setelah semua prosea selesai dan audio pada video youtube anda tidak lagi di cekal maka anda bisa segera memonetisasi video anda untuk menampilkan iklan.
Sebagian hal dapat dikerjakan pada video yang terkena conten ID ini, sebagian alternatif itu antara lain :
- Mengakui klaim: alternatif ini ialah alternatif pasrah.Sekiranya kita sependapat dengan klaim ini, kita tak perlu mengerjakan apa-apa pada video kita.
- Buang musik: ini merupakan metode yang lazim dijalankan, kalau seandainya kita terkena Conten ID atau klaim hak cipta ini kita diberikan tools oleh YouTube untuk menghapus audio yang demikian tanpa harus melaksanakan unggah ulang video.
- Menukar musik: Ada banyak ribuan audio yang disediakan YouTube, dan kita tidak perlu kuatir/cemas akan lisensi.
- Berbagi pendapatan: ini merupakan yang umum dijalankan oleh para pelaku cover musik. Mereka yang mengerjakan cover musik itu bisa menjalankan solusi ini, yakni berbagi keuntungan pendapatan mereka dengan pemilik aslinya.
- Menyengketakan atau mempermasalahkan klaim: Solusi ini bagi yang merasa memang mempunyai izin atas content yang pakai atau YouTube salah dalam mengindentifikasi video anda. Tetapi hal ini jarang terjadi.
Bagaimana cara mengatasinya klaim hak cipta pada lagu/audio youtube?
Kita hanya perlu menghapusnya dan ganti dengan musik yang telah disediakan oleh youtube, dengan pustaka audio dari youtube kita tidak perlu lagi khawatir video kita akan di cekal, atau tidak dapat tayang di beberapa negara, ada banyak sekali pilihan yang di sediakan, kita tinggal menyesuaikan saja dengan tema video kita, Intinya kita hanya perlu menghapus audionya saja, kita bisa mengganti secara online, karena fitur ini sudah di sediakan oleh pihak youtube, walaupun masih dalam versi Beta. Tapi setidaknya kita tidak perlu meng upload ulang video kita dari awal lagi.
Rasanya nggak lengkap kalo nggak ada langkah-langkahnya.
cara untuk mengganti audio yang di cekal dengan audio baru
Istilah ini sering di sebut dengan remonetize youtube , yang bertujuan memunculkan iklan google di video yang di cekal karena lagu tersebut mempunyai hak cipta.
1. Login ke akun youtube
2. Klik creator studio ( di foto profil youtube), masuk ke pengelola video.
3. Temukan video anda yang audionya di cekal, klik gambar tombol panah, di sebelah edit. Arahkan ke audio.
4. Anda bisa langsung menuju ke Hapus audio, tunggu beberapa saat sampai audio benar benar terhapus semua.
5. Setelah itu pilih audio atau lagu sesuai keinginan anda, atau anda bisa pilih audio yang sesuai dengan panjang durasi video anda.
6. Setelah di rasa cocok dengan pilihan anda klik simpan untuk melakukan proses penggantian audio, dalam proses ini anda di harapkan untuk bersabar, tunggu sampai proses upload audio anda yang baru. Jangan terburu buru meninggalkan halaman browser sampai semua proses upload audio benar benar selesai.
setelah semua prosea selesai dan audio pada video youtube anda tidak lagi di cekal maka anda bisa segera memonetisasi video anda untuk menampilkan iklan.
8 Responses to "Cara Mengatasi Klaim Hak Cipta Youtube Agar Dapat Monetisasi Video "
artikelnya bermanfaat gan
Makasih gan.
begitu toh caranya supaya bisa aman? makasih gan infona
Iya gan.. banyak cara agar bisa pakai video berhak cipta.. akan saya bahas di postingan selanjutnya..
bagus infonya tapi klo bisa ditambahin gambar supaya yang baca biar tertarik bacanya (cuma saran)
Makasih saranya gan.
Akan saya perbarui artikel ini nanti..
kalo audionya diganti, misalnya saya upload sebuah film, jadi percakapan pada film tersebut hilang dong
Kalo untuk percakapan seperti film biasanya saya sisipkan audio lain tanpa mengubah audio asli.
Posting Komentar